Definition
Investasi yang dimaksud adalah yang betul-betul telah ditanamkan dalam tahun 1988 baik untuk barang modal tetap maupun untuk modal kerja.
Jumlah merupakan nilai realisasi investasi pada tahun 1988 menurut harga berlaku (current market price).