Definition
Stok produksi setengah jadi
Tuliskan nilai stok produksi setengah jadi yang tersedia pada awal tahun dan akhir tahun pada sel yang telah disediakan. Tuliskan pula nilai selisih stok produksi setengah jadi akhir tahun dengan stok produksi setengah jadi awal tahun.
Produksi setengah jadi adalah barang yang masih dikerjakan/diproses oleh
perusahaan. Nilai barang setengah jadi diperkirakan sama dengan jumlah biaya
yang dikeluarkan untuk memmbeli bahan baku yang dipakai, ditambah dengan
ongkos pengerjaan yang sudah dilakukan.